


Transparansi bukan cuma soal keuangan. Bagi sebuah sekolah swasta yang meniatkan dirinya memajukan pendidikan, sikap transparan dan akuntabilitas adalah dua hal yang mesti ada. Sekolah swasta adalah juga lembaga publik yang menerima dana publik untuk dikelola.
Transparansi berarti bersedia membuka diri pada publik mengenai data yang menjadi hak publik. Sebuah sekolah yang masih kurang terbuka pada publik akan mengakibatkan menurunnya kepercayaan orang tua siswa. Apalagi di sekolah swasta yang inginnya punya banyak siswa maka akan sangat terlarang untuk bersikap ini, atau mengatakan melakukan transparansi berarti menelanjangi diri sendiri.
Mengapa sekolah swasta berpikir dua kali untuk melakukan transparansi?
1. Pemilik sekolah khawatir orang tua siswa tahu berapa profit yang mereka ambil
2. Pemilik sekolah khawatir orang tua siswa akan tahu berapa pinjaman yang diambil dari bank
3. Pemilik sekolah khawatir orang tua siswa akan campur tangan dalam pengelolaan
4. Pemilik sekolah merasa sekolahnya akan mudah dipengaruhi pengelolaannya oleh orang tua siswa
Lanjutkan membaca “Menyoal transparansi di sekolah swasta (refleksi NEC 2017 Sampoerna University)”
Menyukai ini:
Suka Memuat...