Ramadhan…ya Ramadhan Ya…Allah Swt, b…

Ramadhan…ya Ramadhan
Ya…Allah Swt, berikan kami rahmat, bagi orang-orang yg melaksanakan puasa, bagi orang-orang yg membagi ilmu untuk sesama dengan ikhlas, jadikan ramadhan ini sebagi penguat imam, cobaan dari mu sesungguhnya rahmat dan kenikmatan hidup untuk akherat nanti…aminnn.
“Salam untuk semua rekan2 guru dan Keluarga ” (Kata-kata Pak Nahar Suparman di dinding Facebook saya)

Jadilah guru yang merdeka, lahir dan batin

Indonesia_Flag
Indonesia_Flag

Makna kemerdekaan bisa berbeda bagi tiap orang dan tiap profesi. Bagi orang yang mempunyai profesi sebagai pendidik, makna kemerdekaan bisa punya banyak dimensi. Dikarenakan tolak ukur arti sebuah kemerdekaan sebuah bangsa terkadang diukur dari keberhasilan dunia pendidikan baik secara mikro maupun makro. Tapi sebagai guru yang mengajar di kelas hal-hal yang mikro bisa jadi lebih menjadi fokus. Artinya arti kemerdekaan hanya terasa apabila sebagai guru kita sudah mengembalikan fokus dan perhatian kembali ke kelas, tempat dimana semua perencanaan dijalankan demi bangsa dan demi siswa.

Lanjutkan membaca “Jadilah guru yang merdeka, lahir dan batin”

Serba-serbi peningkatan kompetensi guru di sekolah

Meningkatkan kompetensi guru sepertinya merupakan hal yang tidak bisa di tawar lagi. Tuntutan untuk meningkatkan kompetensi bahkan sekarang datang dari dalam diri guru sendiri. Lewat seminar dan workshop yang sekarang menjamur. Dalam tulisan ini saya akan membahas serba-serbi sekolah dalam meningkatan kompetensi guru.

Lanjutkan membaca “Serba-serbi peningkatan kompetensi guru di sekolah”

7 kiat sukses satu tahun ajaran

Agar sukses di satu tahun ajaran, guru perlu melakukan persiapan. Banyak sekolah yang mewajibkan guru nya masuk 3 hari atau bahkan lebih saat siswa nya masih libur panjang. Semuanya agar saat siswa masuk di hari pertama, semuanya siap dan terencana, baik kelas secara fisik atau administrasi yang sifatnya menjadi ‘pegangan’ selama satu tahun penuh.

Lanjutkan membaca “7 kiat sukses satu tahun ajaran”

%d blogger menyukai ini: